Hadir Sebagai Pemateri, Kasrem Korem 162/WB, Berinteraksi Langsung Dengan Mahasiswa Baru Unram

- Jurnalis

Selasa, 8 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mataram – Kasrem KOREM 162/ WB Kasrem 162/WB Kolonel Inf Susanto Lastua Manurung, S.I.P hari ini Selasa 8/8 hadir Sebagai Narasumber pada acara Diskusi “Wawasan Kebangsa’an dan Pancasila sebagai Ideologi Negara dan Bela Negara” dalam rangka pengenalan kehidupan kampus mahasiswa Baru (PKKMB) TK Unram 2023.

Acara tersebut berlangsung di Auditorium M. Abubakar Kampus Universitas Mataram.

Diskusi “Wawasan Kebangsa’an dan Pancasila sebagai Ideologi Negara dan Bela Negara” bertujuan dalam rangka pengenalan kehidupan kampus mahasiswa Baru ( PKKMB) TK Unram Jalur Mandiri Thn 2023.

Mengawali Materi penyampaiannya, Kasrem Memperkenalkan diri dihadapan Mahasiswa Baru Universitas Mataram yang selanjutnya berinteraksi secara langsung dengan mahasiswa baru.

Dalam penjelasan Lastua Manurung memaparkan arti dari Wasbang, makna Patriotisme, Nasionalisme. Potensi ancaman Militer di wilayah Indonesia yang bisa datang dari luar dan terdapat ancaman selain militer.

Kelemahan warga masyarakat Indonesia yang tidak perlu ditiru yakni terlibat dalam korupsi, dan permasalahan sosial lainnya, sehingga jangan para adek mahasiswa baru menirunya, apabila persoalan yang terjadi tetap seperti itu maka berdampak hancurnya bagi penerus bangsa, juga menjadi topik bahasan yang diterangkan untuk mengingatkan para mahasiswa jika kelak sudah mampu mengambil peran dalam kebijakan stabilitas negara.

Baca Juga :  Praka Nyoman, Bakat Terpendam Diantara Semak Belukar Tugas Keseharian

Dalam kaitan dengan pengaruh budaya asing terhadap generasi muda masyarakat Indonesia, sedangkan budaya Indonesia sangat menjunjung tinggi musyawarah, Gotong royong dan adat istiadat yang tinggi.
Kenapa Indonesia menjadi sasaran negara lain karena kekayaan sumber daya alam cukup tinggi yang tidak semua dimiliki oleh negara lain.Papar Listya Manurung mengakhiri paparan dihadapan para peserta Kegiatan tersebut.

Baca Juga :  Rachmat Hidayat Sumbang 9 Kursi Roda Warna Merah, Warga Gomong Senang !

Kegiatan Wawasan Kebangsaan kepada mahasiswa baru di universitas Mataram tersebut bertujuan untuk menumbuhkan rasa cinta terhadap tanah air dan mewujudkan rasa nasionalisme yang tinggi bagi mahasiswa.

Sejumlah pihak yang hadir dalam acara tersebut diantaranya ; Kabag Kemahasiswaan Ir. H. Abdul Paruk, MM., Ketua PKKMB Jalur Mandiri Unram, Ir. Agustono Setiawan, M.Sc., Kordinator Kemahasiswaan Unram, Dende Dewi Sinar, S.P., Anggota Resimen mahasiswa Unram.

Kegiatan tersebut diikuti sebanyak 1.150 peserta dari Mahasiswa Baru Jalur Mandiri tahun 2023.
Kegiatan Wasbang selesai berjalan dengan aman dan lancar.

Berita Terkait

Prajurit Kipan B Yonif 742/SWY Sumbawa, Terima Arahan Pangdam
Alami Kerusakan Mesin, KM Hidup Makmur Dievakuasi Tim Sar Gabungan
Jalan Rusak Parah Disertai Genangan Air Di Sekotong Timur, Bikin Telat Pelajar Masuk Sekolah
Debat Pamungkas Usai, Pasangan Rohmi-Firin Kian Pertegas Dominasi, Kemenangan Pilgub NTB Sudah di Depan Mata
Hadir dengan Solusi Paling Konkret di Debat Perdana, Mi6: Pasangan Rohmi-Firin Songsong Kemenangan di Pilgub NTB 2024
KPK Sampaikan Sejumlah Dugaan Anomali di Sektor SDA pada Kejati NTB
Polresta Mataram Tangkap Dua Remaja Tanam Ganja di Lantai Dua Rumahnya
Istiqomah Menstimulus Daya Cipta
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:02 WIB

Prajurit Kipan B Yonif 742/SWY Sumbawa, Terima Arahan Pangdam

Rabu, 26 Februari 2025 - 12:28 WIB

Alami Kerusakan Mesin, KM Hidup Makmur Dievakuasi Tim Sar Gabungan

Rabu, 11 Desember 2024 - 08:06 WIB

Jalan Rusak Parah Disertai Genangan Air Di Sekotong Timur, Bikin Telat Pelajar Masuk Sekolah

Rabu, 20 November 2024 - 11:59 WIB

Debat Pamungkas Usai, Pasangan Rohmi-Firin Kian Pertegas Dominasi, Kemenangan Pilgub NTB Sudah di Depan Mata

Kamis, 24 Oktober 2024 - 17:11 WIB

Hadir dengan Solusi Paling Konkret di Debat Perdana, Mi6: Pasangan Rohmi-Firin Songsong Kemenangan di Pilgub NTB 2024

Rabu, 9 Oktober 2024 - 16:13 WIB

KPK Sampaikan Sejumlah Dugaan Anomali di Sektor SDA pada Kejati NTB

Kamis, 12 September 2024 - 12:32 WIB

Polresta Mataram Tangkap Dua Remaja Tanam Ganja di Lantai Dua Rumahnya

Jumat, 6 September 2024 - 15:50 WIB

Istiqomah Menstimulus Daya Cipta

Berita Terbaru

Nusa Tenggara Barat

Dukung Kesejahteraan Masyarakat, Pangdam IX/Udayana Resmikan Sumur Bor diKSB

Jumat, 14 Mar 2025 - 10:28 WIB

Nusa Tenggara Barat

Prajurit Kipan B Yonif 742/SWY Sumbawa, Terima Arahan Pangdam

Jumat, 14 Mar 2025 - 10:02 WIB

Kasi Penetapan Hak dan Pendaftaran ATR/BPN Lombok Timur, Darmawan Wibowo. (Foto: HarianLombok.com/Royani, S. Kom).

Lombok Timur

Pemotongan Anggaran Pusat Pengaruhi Realisasi Program PTSL di Lotim

Kamis, 13 Mar 2025 - 19:37 WIB