Merasa di Zolimi, Caleg PKB Jamhur Beberkan Bukti Kecurangan Internal Partai

- Jurnalis

Senin, 4 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caleg PKB H. Jamhur.

Caleg PKB H. Jamhur.

HARIAN LOMBOK – H. Jamhur, seorang calon legislatif dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), mengungkap bukti-bukti kecurangan dalam pemilu. Hal ini terungkap dalam wawancara dengan sejumlah awak media di Hotel Jayakarta Senggigi, Lombok Barat.

Kasus kecurangan pemilu yang masif ini menjadi sorotan publik. dengan adanya beberapa temuan timnya, dirinya akan mengambil tindakan tegas dengan melaporkan temuan pihaknya ke badan pengawas pemilu kabupaten.

Ketidak sesuaian Data C1 Dalam proses rekapitulasi suara, terdapat ketidak sesuaian yang signifikan antara data C1 dan D1 hasil pleno di tingkat kabupaten.

Jamhur menilai bahwa data C1 tidak mencerminkan fakta yang ada.

Dirinya merasa dizalimi oleh pihak atau oknum kader dari partai sendiri yang dinilai curang dan melakukan rekayasa. Diduga ada kolusi dengan pihak penyelenggara untuk memanipulasi suara.

“Semua sudah saya rekap, setiap TPS dan taruh C1 awalnya sekian, kemudian tidak ada. Itu tidak bisa diblokir karena saya punya data,” tegas Jamhur.

Baca Juga :  Rayakan Rangka HUT Bhayangkara Ke-76, TNI - Polri Gelar Gowes dan Senam Aerobik Bersama

Jamhur menyebut, terdapat ketidak sesuaian yang signifikan antara data C1 dan D1 hasil pleno di tingkat kabupaten. Jamhur menegaskan bahwa data C1 tidak mencerminkan fakta yang ada.

“Saya kaget dengan perolehan suara yang sangat signifikan, sangat tidak sesuai dengan fakta yang ada di C1,” ucapnya.

Lebih lanjut jamhur menegaskan, Kasus kecurangan pemilu yang masif ini menjadi sorotan publik. Dengan adanya beberapa temuan timnya, Jamhur akan mengambil tindakan tegas dengan akan melaporkan temuan pihaknya ke Badan Pengawas Pemilu kabupaten.

Baca Juga :  Rachmat Hidayat Elektrik Tebar Kursi Roda Adaptif di Lombok Tengah

dirinya berharap, untuk menjaga integritas demokrasi, perlu adanya investigasi lebih lanjut terhadap dugaan kecurangan ini. Semoga pihak berwenang dapat mengambil tindakan yang tepat untuk memastikan keadilan dan transparansi dalam proses pemilu.

Semua pihak harus bekerja sama untuk memastikan pemilu yang adil dan demokratis. Investigasi yang cermat dan tindakan yang tegas akan membantu menjaga integritas sistem pemilu kita.***

Penulis : Ach. Sahib

Berita Terkait

Danrem 162/WB, Dampingi Menhan Kunjungi Kapal Induk Prancis Charles De Gaulle, Di Lembar
Komisi III DPRD Lobar Cek Jalan Rusak Parah, Kades Sekotong Timur Berharap Jadi Prioritas
Ancam Rebut Lahan Warga Yang Dikuasai Pelindo, Anggota ITK NTB Nyaris Bentrok Dengan Aparat
Tuntut Janji Pembayaran Lahan, Sakmah Ngamuk di Ruang Hearing Pelindo III Lembar
Jalan Rusak Parah Disertai Genangan Air Di Sekotong Timur, Bikin Telat Pelajar Masuk Sekolah
Pohon Tumbang, Akses Penghubung Lobar KLU Macet, TNI Polri Dan Masyarakat Ambil Bergerak
Hasil Pemilihan Gubernur 2024 Cerminan Masyarakat NTB Inginkan Perubahan
Luthfi-Wahid Ucapkan Selamat Atas Terpilihnya Paslon Nomor 2, Iron-Edwin
Berita ini 122 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:08 WIB

Danrem 162/WB, Dampingi Menhan Kunjungi Kapal Induk Prancis Charles De Gaulle, Di Lembar

Jumat, 20 Desember 2024 - 07:02 WIB

Komisi III DPRD Lobar Cek Jalan Rusak Parah, Kades Sekotong Timur Berharap Jadi Prioritas

Senin, 16 Desember 2024 - 21:57 WIB

Ancam Rebut Lahan Warga Yang Dikuasai Pelindo, Anggota ITK NTB Nyaris Bentrok Dengan Aparat

Sabtu, 14 Desember 2024 - 21:36 WIB

Tuntut Janji Pembayaran Lahan, Sakmah Ngamuk di Ruang Hearing Pelindo III Lembar

Rabu, 11 Desember 2024 - 08:06 WIB

Jalan Rusak Parah Disertai Genangan Air Di Sekotong Timur, Bikin Telat Pelajar Masuk Sekolah

Senin, 9 Desember 2024 - 16:29 WIB

Pohon Tumbang, Akses Penghubung Lobar KLU Macet, TNI Polri Dan Masyarakat Ambil Bergerak

Sabtu, 30 November 2024 - 21:37 WIB

Hasil Pemilihan Gubernur 2024 Cerminan Masyarakat NTB Inginkan Perubahan

Jumat, 29 November 2024 - 18:16 WIB

Luthfi-Wahid Ucapkan Selamat Atas Terpilihnya Paslon Nomor 2, Iron-Edwin

Berita Terbaru