Seorang Warga di Lombok Timur Terseret Ombak Saat Mencari Kerang

- Jurnalis

Minggu, 20 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HARIAN LOMBOK TIMUR – Misbah alias Amak Nursiah (50) warga Lengkok Kolo Desa Borok Toyang Kecamatan Sakra Barat, Lombok Timur dilaporkan tenggelam di kawasan Pantai Was Was Kec. Jerowaru Lombok Timur pada Sabtu (19/2) sore.
Menurut laporan dari bapak Zakaria, korban bersama temannya pergi ke lokasi kejadian, kemarin sekitar pukul 15.30 Wita. Saat mencari kerang, tiba-tiba ia terseret ombak dan tenggelam.
Melalui Pos SAR Kayangan, Kantor SAR Mataram menerjunkan tim rescuenya sejak kemarin malam, melakukan pencarian bersama Unit SAR Lombok Timur, Pemadam Kebakaran, warga/nelayan setempat, dan unsur lainnya.
“korban ditemukan meninggal dunia tadi pagi pukul 06.30 Wita,” kata Nanang Sigit PH Kepala Kantor SAR Mataram, Minggu (20/2), di Mataram.
Penemuan masih di sekitar lokasi kejadian, selanjutnya dibawa ke rumah duka.
Baca Juga :  Semoga Amanah untuk Kesejahteraan Rakyat, 50 Anggota DPRD Lotim Resmi Dilantik

Berita Terkait

Dinas Perdagangan Lombok Timur Targetkan Penyaluran 20 Ribu Paket Sembako per Hari
Berselancar di Pantai Lendang Luar Pemenang, KLU, Pemuda Asal Sumbawa Dilaporkan Hilang
Pemotongan Anggaran Pusat Pengaruhi Realisasi Program PTSL di Lotim
Bupati Lombok Timur Tegaskan SPAM Pantai Selatan Harus Dimanfaatkan Secara Optimal
Presedium ITK-NTB: Autore Corporasi Asing Ilegal, Yang Backing Buta Konstitusi
KPK Harus Tahu  Fakta, Autore Ilegal Dan Makin Menjadi Ancaman  
Pelaku Pembunuhan di Lombok Timur Terancam Hukuman Mati atau Seumur Hidup
Alami Kerusakan Mesin, KM Hidup Makmur Dievakuasi Tim Sar Gabungan
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:46 WIB

Dinas Perdagangan Lombok Timur Targetkan Penyaluran 20 Ribu Paket Sembako per Hari

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:36 WIB

Berselancar di Pantai Lendang Luar Pemenang, KLU, Pemuda Asal Sumbawa Dilaporkan Hilang

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:37 WIB

Pemotongan Anggaran Pusat Pengaruhi Realisasi Program PTSL di Lotim

Selasa, 11 Maret 2025 - 05:13 WIB

Bupati Lombok Timur Tegaskan SPAM Pantai Selatan Harus Dimanfaatkan Secara Optimal

Senin, 10 Maret 2025 - 11:08 WIB

Presedium ITK-NTB: Autore Corporasi Asing Ilegal, Yang Backing Buta Konstitusi

Minggu, 9 Maret 2025 - 10:31 WIB

KPK Harus Tahu  Fakta, Autore Ilegal Dan Makin Menjadi Ancaman  

Kamis, 27 Februari 2025 - 15:52 WIB

Pelaku Pembunuhan di Lombok Timur Terancam Hukuman Mati atau Seumur Hidup

Rabu, 26 Februari 2025 - 12:28 WIB

Alami Kerusakan Mesin, KM Hidup Makmur Dievakuasi Tim Sar Gabungan

Berita Terbaru

Dewan Kesenian Lombok Timur Dampingi Sutradara Film ' Seher ' Silaturahmi ke Dewan Pakar Pariwisata, Taufan Rahmadi. (Foto: HarianLombok.com/Dok. Pribadi).

Entertainment

Sutradara Film ‘Seher’ Silaturahmi ke Dewan Pakar Pariwisata

Senin, 17 Mar 2025 - 23:25 WIB

Nusa Tenggara Barat

Dukung Kesejahteraan Masyarakat, Pangdam IX/Udayana Resmikan Sumur Bor diKSB

Jumat, 14 Mar 2025 - 10:28 WIB