Bersyukur Putra Sasak Jadi Kapolda NTB, Ratusan Warga Lombok Timur Dzikir dan Doa Bersama

- Jurnalis

Selasa, 24 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HARIAN LOMBOK – Ratusan tokoh agama, masyarakat dan pemuda di Lombok Timur menggelar Dzikir dan doa bersama atas rasa syukur kepada Allah SWT dipercayakannya putra terbaik sasak yang menjadi Kapolda NTB, Irjen. Pol. Hadi Gunawan menggantikan Irjen. Pol. Umar Farok yang akan memasuki masa pensiun.

Kegiatan Dzikir dan doa tersebut diprakarsai oleh sahabat Kapolda NTB baru, Irjen Hadi Gunawan yang juga aktivis senior, yakni H. Hulain, SH; di komplek Rumah Sehat Pancor Lombok Timur, Selasa malam 24 September 2024.

Baca Juga :  Musim Hujan, PDAM Lotim Pastikan Pelayanan Normal Meski Terjadi Gangguan Pipa 

Kegiatan itu dipimpin TGH. Salimun Jihad. Sementara, dalam sambutannya Hulain mengatakan kegiatan Zikir dan doa yang  diselenggarakan ini tentunya sebagai wujud syukur kepada Allah SWT atas diberikan kepercayaan terhadap putra asli Lombok Timur sebagai Kapolda NTB oleh Kapolri.

Karena dalam sejarah, baru pertama kali Kapolda NTB dipegang oleh putra sasak, sehingga ini tentunya patut disyukuri sekali. Maka ini tentunya sebuah berkah sekali bagi kita semua.

“Kita bersyukur kepada Allah SWT dan berterima kasih kepada bapak Kapolri atas diberikan kepercayaan terhadap putra sasak menjadi Kapolda NTB”, katanya.

Selain itu, sebagai warga sasak pada khususnya dan NTB pada umumnya sudah menjadi kewajiban kita untuk memberikan dukungan dan support terhadap Irjen. Pol. Hadi Gunawan menjadi kapolda NTB agar amanah dan lancar menjalankan tugasnya di tanah kelahirannya.

Baca Juga :  Nelayan Sekotong, Ditemukan Tewas Diteluk Pewaringan Setelah Tiga Hari Pencarian

“Mari kita sama-sama dukung putra terbaik sasak untuk menjalankan tugas dan pengabdiannya menjadi Kapolda NTB agar berjalan lancar sebagaimana yang kita harapkan bersama”, katanya.***

Berita Terkait

Brigjen TNI Sjasul Arief Awali Tugas dengan Kunjungan Perdana ke Kodim 1606/Mataram
Kabid Pemberdayaan UKM dan PPK Respons Cepat, Tindak Lanjuti Temuan Bupati Usai Sidak di PLUT Lombok Timur
Wakil Bupati dan Kejaksaan Lombok Timur Pastikan Bantuan Sembako Rp 40 Miliar Tepat Sasaran
Dinas Perdagangan Lombok Timur Targetkan Penyaluran 20 Ribu Paket Sembako per Hari
Gumi Paer Lombok dan Keluarga Warek I Minta Kejelasan Hasil Investigasi Tuduhan Pelecehan Seksual
Pemotongan Anggaran Pusat Pengaruhi Realisasi Program PTSL di Lotim
Bupati Lombok Timur Tegaskan SPAM Pantai Selatan Harus Dimanfaatkan Secara Optimal
Presedium ITK-NTB: Autore Corporasi Asing Ilegal, Yang Backing Buta Konstitusi
Berita ini 121 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 09:08 WIB

Brigjen TNI Sjasul Arief Awali Tugas dengan Kunjungan Perdana ke Kodim 1606/Mataram

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:31 WIB

Kabid Pemberdayaan UKM dan PPK Respons Cepat, Tindak Lanjuti Temuan Bupati Usai Sidak di PLUT Lombok Timur

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:19 WIB

Wakil Bupati dan Kejaksaan Lombok Timur Pastikan Bantuan Sembako Rp 40 Miliar Tepat Sasaran

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:08 WIB

Gumi Paer Lombok dan Keluarga Warek I Minta Kejelasan Hasil Investigasi Tuduhan Pelecehan Seksual

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:37 WIB

Pemotongan Anggaran Pusat Pengaruhi Realisasi Program PTSL di Lotim

Selasa, 11 Maret 2025 - 05:13 WIB

Bupati Lombok Timur Tegaskan SPAM Pantai Selatan Harus Dimanfaatkan Secara Optimal

Senin, 10 Maret 2025 - 11:08 WIB

Presedium ITK-NTB: Autore Corporasi Asing Ilegal, Yang Backing Buta Konstitusi

Minggu, 9 Maret 2025 - 10:31 WIB

KPK Harus Tahu  Fakta, Autore Ilegal Dan Makin Menjadi Ancaman  

Berita Terbaru

Rp 70 Miliar Tak Diakui Ridwan Kamil. (Foto: HarianLombok.com/Ilustrasi).

Hukrim

70 Miliar Tak Diakui Ridwan Kamil

Kamis, 20 Mar 2025 - 14:26 WIB