Berselancar di Pantai Lendang Luar Pemenang, KLU, Pemuda Asal Sumbawa Dilaporkan Hilang

- Jurnalis

Jumat, 14 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mataram – Hingga hari ini, tim SAR gabungan TNI/Polri masih berupaya melakukan pencarian terhadap Atalachiang, pemuda berusia 17 tahun asal Sumbawa yang dilaporkan hilang saat bermain selancar di Pantai Lendang Luar, Kecamatan Pemenang, Kabupaten Lombok Utara, pada Rabu (12/3).
Berdasarkan informasi yang diterima, Atalachiang bermain selancar bersama rekannya. Namun, beberapa menit kemudian, korban tidak muncul kembali setelah dipanggil-panggil oleh teman-temannya yang berada di pantai.
Koordinator Unit Siaga SAR Bangsal I Wayan Bagiarta mengatakan telah mengerahkan tim rescue untuk melakukan pencarian bersama unsur dari TNI AL, Polairud Polda NTB, Polairud Polres Lombok Utara, Babinsa Malaka, Bhabinkamtibmas Malaka, Barasiaga, nelayan, warga setempat serta pihak terkait lainnya.
“Hari ketiga ini, tim dibagi dua SRU, penyelaman di lokasi tenggelam oleh SRU satu dan SRU dua melakukan pencarian di permukaan perairan Pantai Lendang Luar,” terang Wayan, Jumat (14/3).
Adapun peralatan yang digunakan antara lain Rigid Buoyancy Boat (RBB), aqua eye, selam,  dan peralatan pendukung lainnya.
Baca Juga :  Pelaksana Proyek Rekonstruksi Pembangunan jalan Lembar, Sekotong, Dituding Caplok lahan dan Curi Material

Berita Terkait

Kasus Penjualan Asset Pemda,  Kades Bagek Polak Dan Mantan Pejabat BPN/ATR  Lobar Ditetapkan  Tersangka
Korupsi Aset Lahan Di Bagek Polak, Tim Pidsus Kejari Mataram Geledah Kantor ATR/BPN Lombok Barat
Tiga Korban Terserat Ombak, Jatuh Saat Swaphoto Ditebing Orong Bukal, 
Perbaiki Pipa HDPE, Penyelam Asal Banyuwangi Ditemukan Meninggal  Diperairan Sembalun
Jelang Kunjungan Menteri Pertahanan, Danrem 162/WB Tinjau Kesiapan Yonif TF-835/SYB
Tim Intel Korem 162/WB Bongkar Pengiriman Ganja Asal Medan
Muncul Seruan, Abah Hadi Tuban Ajak Perangi Total Bahaya Narkoba
Insiden Rinjani, Evakuasi Menggunakan Helikopter, Pendaki Asal Belanda Ditemukan Selamat
Berita ini 68 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 September 2025 - 17:53 WIB

Kasus Penjualan Asset Pemda,  Kades Bagek Polak Dan Mantan Pejabat BPN/ATR  Lobar Ditetapkan  Tersangka

Selasa, 23 September 2025 - 17:44 WIB

Korupsi Aset Lahan Di Bagek Polak, Tim Pidsus Kejari Mataram Geledah Kantor ATR/BPN Lombok Barat

Selasa, 23 September 2025 - 10:04 WIB

Tiga Korban Terserat Ombak, Jatuh Saat Swaphoto Ditebing Orong Bukal, 

Minggu, 24 Agustus 2025 - 21:52 WIB

Perbaiki Pipa HDPE, Penyelam Asal Banyuwangi Ditemukan Meninggal  Diperairan Sembalun

Rabu, 20 Agustus 2025 - 18:14 WIB

Jelang Kunjungan Menteri Pertahanan, Danrem 162/WB Tinjau Kesiapan Yonif TF-835/SYB

Selasa, 12 Agustus 2025 - 20:20 WIB

Tim Intel Korem 162/WB Bongkar Pengiriman Ganja Asal Medan

Kamis, 7 Agustus 2025 - 11:51 WIB

Muncul Seruan, Abah Hadi Tuban Ajak Perangi Total Bahaya Narkoba

Jumat, 18 Juli 2025 - 04:16 WIB

Insiden Rinjani, Evakuasi Menggunakan Helikopter, Pendaki Asal Belanda Ditemukan Selamat

Berita Terbaru